Persija Jakarta vs Arema FC
Liga 1 Shopee Indonesia
Sabtu, 3 Agustus 2019
Kick Off Pukul 15:30 WIB
Stadion Gelora Bung Karno
Bonsai4D - Persija Jakarta vs Arema FC dalam laga pekan ke-12 Liga 1 Indonesia yang digelar di Gelora Bung Karno, Senayan, Sabtu (3/8)
Arema FC sudah harus tandang ke markas Persija, setelah menjamu Persib Bandung tengah pekan ini. Walau seakan tak ada waktu rehat, tim Singo Edan tak masalah dengan padatnya jadwal pertandingan di awal musim ini.
Situasi serupa sebenarnya juga dialami calon lawan mereka, Persija Jakarta. Apalagi, tim Macan Kemayoran harus pikirkan juga pertandingan leg kedua final Piala Indonesia yang akan digelar di kandang PSM pekan depan.
Padatnya jadwal tuan rumah inilah yang akan berusaha dimanfaatkan Arema dalam laga akhir pekan ini. Demikian ungkap sang pelatih, Milomir Seslija, yang mengaku akan manfaatkan menduanya fokus Persija ke ajang Piala Indonesia.
Tentunya, menurut pelatih asal Bosnia ini, tuan rumah akan berada dalam kondisi tertekan dan tak fokus karena pikirkan juga kompetisi lain. Situasi yang dialami Macan Kemayoran ini, diakuinya, sedikit banyak akan menguntungkan tim Singo Edan. Timnya bahkan tak masalah dengan padatnya jadwal yang ada.
Sayangnya, Arema tetap tak akan diperkuat Dedik Setiawan yang cedera, dan juga Jayus Hariono. Sementara, mereka juga akan kehilangan Hendro Siswanto yang terkena akumulasi kartu kuning.
Milo pun membawa 18 pemain, termasuk Alfin Tuasalamony yang sebelumnya absen dalam tiga laga akibat cedera. Kondisi Arthur, Sylvano Comvalius dan Johan Alfarizi sebenarnya juga alami sedikit masalah. Tapi, Milo tetap membawa ketiganya, dengan harapan bisa dimainkan kontra Persija. Milo sangat berharap, skuadnya kembali meraih kemenangan di pekan ke-12 ini.
Head to Head
Lima Pertandingan Terakhir Persija Jakarta
- 21/7/19: Piala Indonesia – Persija Jakarta vs PSM Makassar 1 – 0
- 16/7/19: Liga 1 Indonesia – TIRA Persikabo vs Persija Jakarta 5 – 3
- 10/7/19: Liga 1 Indonesia – Persija Jakarta vs Persib Bandung 1 – 1
- 6/7/19: Piala Indonesia – Pusamania Borneo vs Persija Jakarta 1 – 1
- 3/7/19: Liga 1 Indonesia – Persija Jakarta vs PSS Sleman 1 – 0
Lima Pertandingan Terakhir Arema FC
- 30/7/19: Liga 1 Indonesia – Arema FC vs Persib Bandung 5 – 1
- 26/7/19: Liga 1 Indonesia – Arema FC vs Bhayangkara FC 3 – 2
- 20/7/19: Liga 1 Indonesia – Madura United vs Arema FC 1 – 0
- 16/7/19: Liga 1 Indonesia – Arema FC vs Badak Lampung 4 – 1
- 12/7/19: Liga 1 Indonesia – Semen Padang vs Arema FC 0 – 1
Pertandingan Head-to-head Persija Jakarta – Arema FC
- 5/8/18: Liga 1 Indonesia – Arema FC vs Persija Jakarta 1 – 1
- 31/3/18: Liga 1 Indonesia – Persija Jakarta vs Arema FC 3 – 1
- 24/9/17: Liga 1 Indonesia – Arema FC vs Persija Jakarta 1 – 1
- 2/6/17: Liga 1 Indonesia – Persija Jakarta vs Arema FC 2 – 0
- 11/2/17: Piala Presiden – Arema FC vs Persija Jakarta 1 – 1
Prediksi Susunan Pemain:
Persija Jakarta (4-3-3): Shahar Ginanjar; Ismed Sofyan, Maman Abdurrahman, Ryuji Utomo, Novri Setiawan; Rohit Chand, Bruno Oliveira de Matos, Tony Sucipto; Riko Simanjuntak, Marko Šimić, Yogi Rahadian.
Pelatih: Julio Banuelos
Arema FC (4-3-3): Kurniawan Kartika Ajie, Agil Munawar, Hamka Hamzah, Arthur Cunha, Johan Ahmad Farizi; Hendro Siswanto, Jayus Hariono, Makan Konaté; Dendi Santoso, Sylvano Comvalius, Ricky Kayame.
Pelatih: Milomir Seslija
Prediksi Score Akhir:
0 Komentar